Diundang sebagai Asesor dalam Diklat IN Service Training PKB Bagi Guru Multimedia

Diposting pada

Komunitas MGMP (Musyawarah Guru Mata Pelajaran) Multimedia Kabupaten Bangka Induk menyelenggarakan Diklat IN Service Training PKB bagi guru-guru multimedia se Kabupaten Bangka Induk. Kegiatan ini diselenggarakan di SMK Negeri 1 Sungailiat pada tanggal 22 Oktober sampai 5 November 2018.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *